Sabtu, 04 Mei 2013

Macam macam penyakit saraf dan obatnya

Macam macam penyakit saraf dan obatnya, Pernah mendengar istilah neuropati? Neuropati atau gangguan saraf, di kalangan umum, memang tidak setenar kondisi kesehatan lain. Namun, jangan meremehkannya, karena neuropati atau gangguan saraf juga berpotensi membatasi aktivitas normal Anda.

Sekilas Mengenai Gangguan Syaraf


Saraf merupakan jaringan terpenting dalam tubuh makhluk hidup terutama manusia sehingga perlu diperhatikan kesehatannya. Sistem saraf pada manusi tersusun oleh berjuta-juta sel saraf yang mempunyai bentuk bervariasi. Dalam kegiatannya, saraf mempunyai hubungan kerja seperti mata rantai (berurutan) antara reseptor dan efektor.

Reseptor adalah satu atau sekelompok sel saraf dan sel lainnya yang berfungsi mengenali rangsangan tertentu yang berasal dari luar atau dari dalam tubuh. Sedangkan Efektor adalah sel atau organ yang menghasilkan tanggapan terhadap rangsangan. Contohnya otot dan kelenjar. Sistem saraf terdiri dari jutaan sel saraf (neuron). Fungsi sel saraf adalah mengirimkan pesan (impuls) yang berupa rangsang atau tanggapan.

Saraf merupakan jaringan yang rentan terkena gangguan atau penyakit. Terdapat berbagai penyakit saraf pada manusia. Namun terkadang orang tidak menganggap bahwa penyakit saraf merupakan penyakit pada umumnya. Dan sering pengidap ataupun keluarganya malu untuk mengeluhkannya. Padahal, penyakit saraf berbeda dengan penyakit jiwa sebagaimana dipahami oleh kebanyakan orang.

Macam macam penyakit saraf :



  1. Sindroma parkinson.
    Anda pasti pernah mendengar nama Muhammad Ali petinju tenar berprestasi yang selalu menyabet juara pada dekade 70 sampai dengan 80 an bukan? Petinju tenar tersebut sempat mengalami penyakit saraf yaitu parkinson. Penyakit ini terjadi akibat adanya kerusakan pada bagian otak pengendali jaringan otot. Akibatnya, individu pengidap parkinson akan mengalami gemetar yang tidak beraturan pada bagian tubuhnya. Beberapa pasien bahkan sampai tidak bisa memegang benda dan tidak dapat berjalan sebagaimana individu normal.

  2. Meningitis.
    Meningistis merupakan peradangan yang terjadi pada selaput saraf. Penyakit ini diakibatkan oleh adanya infeksi virus dan parasit seperti Toksoplasma. Meningistis merupakan penyakit yang dapat ditularkan. Pencegahan yang dapat dilakukan untuk penyakit saraf ini antara lain dengan memberikan vaksinasi terhadap parasit penyebabnya.

  3. Migrain
    Berbagai penyakit saraf pada manusia lainnya adalah migrain. Pasti anda familiar dengan nama penyakit saraf ini. Migrain juga dikenal dengan nama “Sakit Kepala Sebelah”. Penyakit ini sering menyerang sebagian besar manusia. Gejalanya adalah pusing pada salah satu bagian kepala. Pada umumnya terjadi di kepala bagian samping agak belakang. Meskipun terkesan ringan, namun jika disepelekan, migrain dapat berbahaya karena bisa mengakibatkan kerusakan sel-sel saraf pada otak.

  4. Vertigo.
    Vertigo merupakan sakit kepala diiringi dengan gejala ketidakseimbangan dan penderita pada umumnya mengeluhkan adanya pandangan berputar diikuti mual dan muntah. Pada beberapa kasus, vertigo dapat disembuhkan tanpa obat. Namun keadaan vertigo sangat tidak mengenakkan karena dapat menjadikan penderita tidak mampu beraktivitas.

  5. Alzheimer.
    Pada penyakit saraf jenis ini, penderita alzheimer memiliki kehilangan kontrol terhadap diri sendiri. Selain itu penderita menjadi sangat pelupa dan sulit sekali mengingat kejadia, lokasi dan bahkan nama. Penyebab utama belum banyak diketahui tetapi disinyalir merupakan penyakit akibat adanya trauma dan atau penyakit yang bersifat menurun.

  6. Gegar Otak.
    Penyakit ini disebabkan oleh adanya benturan pada bagian kepala sehingga menyebabkan hilangnya memori.


Berbagai penyakit saraf pada manusia yang seringkali terjadi pada manusia dan sering pula disepelekan gejala dan akibatnya. Untuk itu sangat dianjurkan untuk lebih peduli tentang penyakit saraf yang dapat terjadi pada manusia.

Pencegahan Penyakit Saraf


Untuk mencegah terjadinya macam macam penyakit saraf, sangatlah dianjurkan agar setiap orang melakukan sejak dini, karena gejala penyakit saraf sendiri baru terlihat jelas ketika sudah terjadi kerusakkan saraf. Selain itu, perbaikan saraf tentu membutuhkan waktu lama, dan semakin tua usia Anda, fungsi saraf akan semakin menurun – terutama di usia 40.


Pencegahan tersebut bisa dilakukan dengan berbagai cara. Olahragalah yang teratur dan istirahat yang cukup untuk regenerasi sel saraf. Kemudian, kenali apa yang Anda makan. Upayakan selalu gizi seimbang dan bila perlu, konsumsi vitamin neurotropik, yaitu B1, B6, dan B12. Vitamin-vitamin ini diperlukan untuk menjaga sistem saraf agar dapat bekerja dengan baik.


Obat Penyakit Saraf


Obat Herbal K-Muricata dan obat herbal Amazon Berries merupakan obat mulrtikhasiat yang mana dapat mengobati berbagai macam penyakit dari mulai penyakit ringan hingga penyakit kronis sekali pun termasuk gangguan syaraf. Bahan utama obat penyakit Saraf dengan obat herbal Amazon berries yang mengandung Ekstrak Kulit Manggis dan buah-buahan alami, dikombinasikan dengan Daun Sirsak yang terkandung dalam obat herbal K-Muricata. Kombinasi kedua obat herbal ini memiliki khasiat yang sangat luar biasa untuk mengobati berbagai macam penyebab yang menimbulkan gangguan pada syaraf.

Didalam Daun sirsak memiliki kandungan yang sangat lengkap dan mampu menyembuhkan gangguan syraf, karena Daun Sirsak memiliki kandungan acetogenins, annocatacin, annohexocin, annocatalin, anomurine, annomuricin, calclourine, anonol, gentisic acid, gigantetronin, linoleic acid, muricapentocin, yang mana semua kandungan tersebut yang akan membunuh sel yang tidak berguna untuk tubuh dan akan menormalkan kembali syaraf anda setelah saraf anda terganggu. Sedangkan didalam Kulit Manggis selain memiliki kandungan senyawa Xanthone yang merupakan zat yang memiliki aktivitas antioksidan dan antiinflamasi, Kulit Manggis juga terkenal akan antioksidannya yang tinggi yang mana dapat mengobati berbagai macam penyakit bahkan penyakit maut sekalipun. Selain itu karena Antioksidan yang ada di dalam Kulit Manggis sangat tinggi sehingga dapat membantu mencegah penurunan fungsi otak yang dapat mengakibatkan penyakit seperti demensia dan Alzheimer, juga mencegah terjadinya faktor kerusakan sistem syaraf yang dapat mengakibatkan penyakit Parkinson. Kandungan flavonoid di dalam kulit buah manggis bekerja untuk menghentikan kerusakan ringan pada memori otak.

Penyakit Syaraf Sembuh Total dengan K-Muricata dan Amazon Berries


[caption id="attachment_9130" align="alignleft" width="300"]macam macam penyakit saraf I Nengah Taman (63th), Karangasem – Bali[/caption]

Sejak tahun 1975 saya sudah bekerja sebagai seorang peternak sekaligus petani di Karangasem, Bali. Sebelas tahun kemudian, tepatnya di tahun 1986 saya mengidap penyakit syaraf. Penyakit syaraf merupakan penyakit pada sistem syaraf pusat (otak) yang ditandai dengan gangguan pada peredaran darah, baik itu karena sumbatan pembuluh darah maupun pendarahan (pecahnya pembuluh darah) di otak sehingga menyebabkan gangguan anatomi dan fisiologi otak.
Sudah empat kali saya mengalami kecelakaan, sehingga penyakit bertambah kambuh. Tapi, untungnya masih diberikan keselamatan oleh Yang Maha Kuasa. Berbagai macam obat dari multi level marketing telah saya coba, tapi belum ada hasilnya. Suatu ketika saya mendapat anjuran untuk mencoba produk dari PT. Bintang Sejagat, tetapi saya merasa ragu untuk mencobanya. Kedua produk herbal K-Muricata dan Amazon Berries akhirnya saya beranikan diri untuk mencobanya. Awalnya terasa pusing dan badan tidak enak.
Teman saya menyarankan untuk terus mengonsumsinya, karena memang seperti itu prosesnya. Ternyata memang betul, setelah beberapa hari kemudian penyakit ini berangsur-angsur pulih dan badan terasa sangat berstamina. Saya berani bertaruh untuk bekerja melawan anak muda di usia 24 tahun, karena sayapun memiliki stamina yang tak jauh berbeda. Luar biasa, kedua produk tersebut sangat cocok pada saya sehingga saya bisa sehat lagi.
Saya juga punya seorang cucu, sehabis menjalani operasi kanker usus, dokter menyarankan untuk melakukan kemoterapi. Tapi, saya menyarankan untuk konsumsi K-Muricata dan Amazon Berries, akhirnya sekarang ia sudah bisa pergi ke sekolah lagi. Terima kasih kepada Pak Harry yang sudah memperkenalkan produk ini dan PT. Bintang Sejagat, semoga bisa terus berjaya selalu.

Testimoni dari :
I Nengah Taman (63th), Karangasem – Bali

Tidak ada komentar:

Posting Komentar